Produk - Berita Resmi Statistik
Di Sulawesi Barat, jumlah pesawat berangkat dan datang pada September 2023 masing-masing sebanyak 52 pesawat. Sedangkan jumlah kapal datang yang berangkat sebanyak 196 kapal
| Tanggal Rilis | : | 1 November 2023 |
| Ukuran File | : | 5.25 MB |
Abstraksi
Jumlah penumpang pesawat yang berangkat pada bulan September 2023 tercatat sebanyak 2.318 penumpang, mengalami peningkatan sebesar 6,04 persen dibanding Agustus yang tercatat sebesar 2.186 penumpang.
Jumlah penumpang pesawat yang datang pada bulan September 2023 tercatat sebanyak 2.142 penumpang, mengalami peningkatan sebesar 8,73 persen dibanding Agustus yang tercatat sebesar 1.970 penumpang.
Jumlah penumpang kapal yang berangkat pada bulan September 2023 tercatat sebanyak 993 penumpang, mengalami peningkatan sebesar 14,67 persen dibanding Agustus yang tercatat sebesar 866 penumpang.
Jumlah penumpang kapal yang datang pada bulan September 2023 tercatat sebanyak 827 penumpang, mengalami peningkatan sebesar 39,70 persen dibanding Agustus yang tercatat sebesar 592 penumpang.
Berita Resmi Statistik Terkait

Jumlah Pesawat berangkat dan datang pada Agustus 2023 masing-masing sebanyak 40 pesawat. Jumlah Kapal datang dan berangkat pada Agustus 2023 sebanyak 191 kapal

Jumlah Pesawat berangkat dan datang pada April 2023 sebanyak masing-masing 42 pesawat, jumlah Kapal datang dan berangkat pada April 2023 sebanyak 132 kapal.

Jumlah Pesawat berangkat pada Desember 2023 sebanyak 43 pesawat sedangkan pesawat datang sebanyak 42 pesawat. Jumlah kapal datang dan berangkat pada Desember 2023 sebanyak 255 kapal.

Jumlah Pesawat berangkat dan datang pada bulan Juni 2022 masing-masing sebanyak 49 pesawat, Jumlah Kapal datang dan berangkat pada bulan Juni 2022 sebanyak 223 kapal

Jumlah Pesawat berangkat dan datang pada Oktober 2023 masing-masing sebanyak 57 pesawat

Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Pasangkayu(Statistics of Pasangkayu Regency)Jl. Ir. Soekarno
Pasangkayu
Sulawesi Barat 91571 Indonesia
Mailbox : bps7605@bps.go.id
Tentang Kami
Sumber dari Kementerian Komunikasi dan Digital